MEDIA & INFORMASI

SARANA JAYA

Berita Terbaru

26 Feb 2024 Fasilitasi Kepemilikan Hunian Terjangkau, Sarana Jaya Gelar Acara Gebyar Hunian Terjangkau Vol.2

Fasilitasi Kepemilikan Hunian Terjangkau, Sarana Jaya Gelar Acara Gebyar Hunian Terjangkau Vol.2

Jakarta, 24 Februari 2024 – Setelah sukses menggelar Gebyar Hunian Terjangkau Vol.1 pada Desember lalu, Sarana Jaya bersama Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (DPRKP) DKI Jakarta melalui Unit Pengelola Dana Perumahan(UPDP) dan Bank DKI kembali sukses melangsungkan Gebyar Hunian Terjangkau Vol. 2 (24/02). Bertempat di salah satu hunian terjangkau yang dikembangkan oleh Sarana Jaya, yakni Menara Kanaya Nuansa Cilangkap, Jakarta Timur, antusiasme warga DKI Jakarta terhadap hunian terjangkau ini meningkat dari penyelenggaraan Gebyar Hunian sebelumnya. Acara yang dilaksanakan mulai dari pukul 9 pagi ini, sudah terlihat dipadati oleh warga DKI Jakarta sejak beberapa jam sebelum acara dimulai. Adapun warga DKI…

Baca Selengkapnya
12 Feb 2024 Direktur Utama Sarana Jaya Menerima Sertifikasi dari LSP BPKP 2024

Direktur Utama Sarana Jaya Menerima Sertifikasi dari LSP BPKP 2024

Jakarta, 12 Februari 2024 - Direktur Utama Sarana Jaya, Bapak Andira Reoputra, telah berhasil menyelesaikan kegiatan Sertifikasi dari Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) BPKP 2024 pada kategori Certified Risk Executive Leader (CREL). Sertifikasi ini merupakan kerja sama antara BPKP dengan LSP BPKP yang diikuti oleh para pejabat instansi pemerintah pusat, pemerintah daerah, perwakilan BPKP, pimpinan BUMN serta BUMD di Indonesia. Pada seremonial tersebut, turut hadir Kepala BPKP, Muhammad Yusuf Ateh, Ketua BPK Republik Indonesia, Isma Yatun, serta Pejabat Eselon I di lingkungan BPKP. Sebelum menyampaikan orasi ilmiahnya, Kepala BPK RI megucapkan selamat kepada para wisudawan yang telah dinyatakan lulus sertifikasi. “semoga…

Baca Selengkapnya
06 Feb 2024 Sarana Jaya Lakukan Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Jakarta Beraksi "Bergerak Atas Stunting" di Kelurahan Petojo Utara

Sarana Jaya Lakukan Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Jakarta Beraksi "Bergerak Atas Stunting" di Kelurahan Petojo Utara

Sarana Jaya Lakukan Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Jakarta Beraksi "Bergerak Atas Stunting" di Kelurahan Petojo Utara Jakarta, 06 November 2024 - Dalam rangka memasuki bulan ke-2 kegiatan Jakarta Beraksi "Bergerak Atasi Stunting", Perumda Sarana Jaya melakukan kegiatan monitoring dan evaluasi pada anak batita dan balita penerima manfaat Jakarta Beraksi di Kelurahan Petojo Utara. Turut hadir pula Kabag Kesra Walikota Jakarta Pusat, Perwakilan Sudin PPAPP Jakarta Pusat, perwakilan Baznas Bazis DKI Jakarta dan jajaran Posyandu serta Pokja kelurahan setempat. Kegiatan diawali dengan pengukuran berat badan dan tinggi badan pada anak oleh Petugas Posyandu dan ramah tamah bersama warga, terkhusus orang tua…

Baca Selengkapnya
01 Feb 2024 Perumda Sarana Jaya Meraih Penghargaan Rumah Zakat Happiness Award Sebagai Mitra Kolaborasi Kebaikan

Perumda Sarana Jaya Meraih Penghargaan Rumah Zakat Happiness Award Sebagai Mitra Kolaborasi Kebaikan

Perumda Sarana Jaya Meraih Penghargaan Rumah Zakat Happiness Award Sebagai Mitra Kolaborasi Kebaikan Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Sarana Jaya, raih penghargaan dari salah satu lembaga filantropi terkemuka di Indonesia yakni Rumah Zakat dalam acara Rumah Zakat Happiness Award 2023, di Hotel Sultan, Jakarta. (01/02) Dalam acara ini, Sarana Jaya mendapat penghargaan  dengan kategori Mitra Kolaborasi Kebaikan., Penghargaan ini diberikan atas kontribusi positif Perumda Sarana Jaya sebagai mitra yang berdedikasi dalam program-program kebaikan bersama Rumah Zakat mulai dari pendidikan, kesehatan, hingga bantuan sosial langsung untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat. Direktur Utama Perumda Sarana Jaya, Andira Reoputra memberikan tanggapan terkait penghargaan ini…

Baca Selengkapnya

Acara Perusahaan

27 Jul 2024 Lestarikan Budaya Tari Tradisional, Dharma Wanita Sarana Jaya Gelar Warkshop

Lestarikan Budaya Tari Tradisional, Dharma Wanita Sarana Jaya Gelar Warkshop

Dharma Wanita Sarana Jaya melaksanakan Workshop Tari bersama Anak-anak di Menara Samawa. Giat ini merupakan bentuk aksi Dharma Wanita untuk berperan aktif mengenalkan budaya Betawi kepada anak usia dini serta mengembangkan talenta mereka, terutama dalam bidang tari. Ketua Dharma Wanita Sarana Jaya, Amanda Amelia Reoputra, menyatakan, "Kegiatan ini bertujuan untuk pengembangan bakat si kecil dan sarana memperkenalkan budaya nusantara kepada anak-anak, terutama budaya Betawi. Hal ini juga merupakan aksi supaya anak-anak tidak melekat dan asik dengan gawai. Dengan adanya kegiatan seperti ini, mereka bisa mempelajari seni sekaligus bersosialisasi dengan teman-teman." Kegiatan ini juga dihadiri oleh Jajaran Pengurus Dharma Wanita, pengurus…

Baca Selengkapnya