MEDIA & INFORMASI

SARANA JAYA

Berita Terbaru

25 Feb 2021 Penyerahan Set Alat Hidroponik kepada Warga Kelurahan Kampung Bali,  Bentuk Komitmen Sarana Jaya terhadap Keberlanjutan

Penyerahan Set Alat Hidroponik kepada Warga Kelurahan Kampung Bali, Bentuk Komitmen Sarana Jaya terhadap Keberlanjutan

Perumda Pembangunan Sarana Jaya kembali melanjutkan program Corporate Social Responsibility (CSR) berupa penyerahan set alat hidroponik kepada warga Kelurahan Kampung Bali, Kecamatan Tanah Abang Jakarta Pusat, pada Rabu, (24/02).   Alat hidroponik tersebut diberikan bertujuan untuk mengisi kegiatan positif Warga Kelurahan Kampung Bali ditengah pandemi Covid-19. Pemberian alat hidroponik tersebut juga sebagai bentuk kepedulian Sarana Jaya untuk meningkatkan ketahanan pangan warga sekitar.  Dalam praktiknya, Sarana Jaya sebagai Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Provinsi DKI Jakarta terus berkomitmen untuk melakukan pembangunan berkelanjutan, dalam hal lingkungan, ekonomi, dan sosial. Tentunya, upaya itu dilakukan dengan nilai-nilai Sustainable Development Goals (SDGs) dalam kegiatan bisnisnya.…

Baca Selengkapnya
05 Feb 2021 Bentuk Urban Farming, Sarana Jaya Selalu Hadir Di Tengah Pandemi

Bentuk Urban Farming, Sarana Jaya Selalu Hadir Di Tengah Pandemi

Jakarta, 5 Februari 2021 – Kepedulian Perumda Pembangunan Sarana Jaya sebagai Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Provinsi DKI Jakarta kepada masyarakat dirasakan sangat membantu berbagai kesulitan yang dialami warga ibukota dalam menghadapi pandemik ini. Setelah berbagai kegiatan sosial dilakukan oleh Sarana Jaya melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) atau Kegiatan Tanggung Jawab Perusahaan, seperti – pembenahan Rumah Ibadah, bantuan sembako, pemberian masker, desinfektan, pendingin ruangan bangsal isolasi mandiri, kantong jenasah, tenda isolasi mandiri dan lain – lain. Kali ini Sarana Jaya kembali hadir dengan membuat Urban Farming di Nuansa Pondok Kelapa, Jakarta Timur dengan tujuan untuk membantu warga masyarakat sekitar…

Baca Selengkapnya
03 Feb 2021 Pengumuman Perpanjangan Waktu Pemasukan Dokumen Prakualifikasi Pemilihan Mitra untuk Proyek Kerja Sama Fasilitas Pengolahan Sampah Antara di Dalam Kota DKI Jakarta : (1) Wilayah Layanan Timur dan (2) Wilayah Layanan Selatan

Pengumuman Perpanjangan Waktu Pemasukan Dokumen Prakualifikasi Pemilihan Mitra untuk Proyek Kerja Sama Fasilitas Pengolahan Sampah Antara di Dalam Kota DKI Jakarta : (1) Wilayah Layanan Timur dan (2) Wilayah Layanan Selatan

Panitia Pemilihan Pemilihan Mitra untuk Proyek Kerja Sama Fasilitas Pengolahan Sampah Antara di Dalam Kota DKI Jakarta : (1) Wilayah Layanan Timur dan (2) Wilayah Layanan Selatan   Selection Committee the Selection of Partner for the Development of Intermediate Treatment Facility Cooperation Project in DKI Jakarta: (1) East Service Area and (2) South Service Area                                                                                          No. : 002.5.2/-1.712 Lampiran/attached : - Perihal/Re. : Pengumuman Pemberitahuan Perpanjangan Waktu Pemasukkan Dokumen Prakualifikasi Pemilihan Mitra – Proyek Kerjasama Fasilitas Pengolahan Sampah Antara (FPSA) di Dalam Kota Provinsi DKI Jakarta Wilayah Layanan Timur dan Wilayah Layanan Selatan / Additional Time Announcement for…

Baca Selengkapnya

Acara Perusahaan

27 Jul 2024 Lestarikan Budaya Tari Tradisional, Dharma Wanita Sarana Jaya Gelar Warkshop

Lestarikan Budaya Tari Tradisional, Dharma Wanita Sarana Jaya Gelar Warkshop

Dharma Wanita Sarana Jaya melaksanakan Workshop Tari bersama Anak-anak di Menara Samawa. Giat ini merupakan bentuk aksi Dharma Wanita untuk berperan aktif mengenalkan budaya Betawi kepada anak usia dini serta mengembangkan talenta mereka, terutama dalam bidang tari. Ketua Dharma Wanita Sarana Jaya, Amanda Amelia Reoputra, menyatakan, "Kegiatan ini bertujuan untuk pengembangan bakat si kecil dan sarana memperkenalkan budaya nusantara kepada anak-anak, terutama budaya Betawi. Hal ini juga merupakan aksi supaya anak-anak tidak melekat dan asik dengan gawai. Dengan adanya kegiatan seperti ini, mereka bisa mempelajari seni sekaligus bersosialisasi dengan teman-teman." Kegiatan ini juga dihadiri oleh Jajaran Pengurus Dharma Wanita, pengurus…

Baca Selengkapnya